Judul Buku :Bangunan Suci Sunda Kuna
Penulis :Agus Aris Munandar, dkk
Penerbit:Wedatama Widyasastra
ISBN :
Halaman :
Kondisi : Baru
Harga : Rp 42.000
Buku ini merupakan telaah yang menjawab permasalahan yang sering dilontarkan oleh banyak pihak, terutama masyarakat awam, yang mempertanyakan perihal mengapa di jawa bagian barat tidak ada candi. Candi dalam pengertian bangunan yang dikenal dan didirikan oleh masyarakat jawa kuna, baik dalam zaman Matraman, Singhasari, maupun Majapahit, memang tidak pernah di jumpai di Tatar Sunda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar